Berita

Orientasi, Bimbingan dan Arahan Bagi Pegawai Baru Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (P3K) Di Lingkungan Dinas Kesehatan dan Puskesmas Kabupaten Lombok Tengah Tahun 2024
Blog Single

Orientasi, Bimbingan dan Arahan Bagi Pegawai Baru Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (P3K) Di Lingkungan Dinas Kesehatan dan Puskesmas Kabupaten Lombok Tengah Tahun 2024


Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Tengah melaksanakan kegiatan Orientasi, bimbingan dan arahan bagi PPPK Tenaga Kesehatan Formasi Tahun 2023 di Aula Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Tengah. Kegiatan orientasi, Bimbingan dan Arahan bagi pegawai (ASN PPPK) di lingkungan Dinas Kesehatan dilaksanakan selama 7 (tujuh) hari mulai tanggal 14-21 Mei 2024.


Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Tengah,  Dr. H SUARDI, SKM.,MPH yang dihadiri oleh Sekretaris Dinas Kesehtan an Bapak - Ibu Kepala Bidang Lingkup Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Tengah serta memberikan sambutan bagi peserta PPPK Tenaga Kesehatan. Kegiatan Orientasi PPPK ini diisi dengan penyampaian materi yaitu Renstra dan SOTK di Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten serta penerapan nilai-nilai BERAKHLAK dalam menjalankan Tugas dan Fungsi ASN di Tempat Kerja (Puskesmas maupun Dinas Kesehatan).


Tujuannya agar peserta dapat memahami serta menjalankan tugasnya sebagai Tenaga Kesehatan dalam melayani  pelayanan yang baik di masyarakat.



Related Posts: